Karimun

Kejaksaan Negeri Karimun Dukung Pemberdayaan Ekonomi Rakyat Melalui Koperasi Merah Putih Sungai Raya

KabarAnambas.com Karimun — Dalam upaya memperkuat perekonomian daerah dan mendukung cita-cita besar pemerintah dalam pemerataan pembangunan, Kejaksaan Negeri (Kejari) Karimun melangkah lebih jauh dari sekadar penegakan hukum. Lembaga ini kini ikut mengambil peran aktif dalam pemberdayaan ekonomi rakyat melalui pendampingan terhadap pembentukan Koperasi Merah Putih Sungai Raya pada Rabu (22/10/2025)?. Bertempat di Aula Kejaksaan Negeri […]

Kajati Kepri Kunjungi Cabjari Moro, Tekankan Integritas dan Pendampingan Dana Desa

KabarAnambas.com  Moro – Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kepulauan Riau, J. Devy Sudarso, melakukan kunjungan kerja ke Cabang Kejaksaan Negeri (Cabjari) Karimun di Moro, Senin (16/9/2025). Kunjungan ini menjadi momentum penting untuk melakukan supervisi, monitoring, evaluasi kinerja, sekaligus memastikan pelayanan hukum Kejaksaan dapat dirasakan langsung oleh masyarakat hingga ke tingkat kecamatan. Kajati Kepri tiba di Moro […]

Kajati Kepri Lakukan Supervisi ke Kejari Karimun, Dorong Penegakan Hukum Humanis dan Berkeadilan

KabarAnambas.com Karimun – Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kepulauan Riau, J. Devy Sudarso, melaksanakan kunjungan kerja dan supervisi ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Karimun, Senin (15/9/2025). Kunjungan ini bertujuan memastikan pelaksanaan tugas dan fungsi kejaksaan berjalan optimal dengan orientasi pada pelayanan masyarakat serta penegakan hukum yang humanis dan berkeadilan. Dalam kunjungan tersebut, Kajati Kepri didampingi jajaran pejabat […]

Rugikan Negara hingga Rp182 Miliar, Kejati Kepri Tetapkan Oknum BP Karimun Terkait Korupsi Pengaturan Barang Kena Cukai

KabarAnambas.com Tanjungpinang – Tim Penyidik Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau telah menetapkan 3 orang sebagai tersangka dalam, perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi Pengaturan Barang Kena Cukai Dalam Kawasan Perdagangan Dan Pelabuhan Bebas BP Karimun Periode 2016 hingga 2019, Kamis (28/8/2025). Ketiga tersangka diantaranya CA selaku Kepala BP Karimun (Kepala Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan bebas […]

Kajati Kepri: Berkas Perkara 106 Kg Sabu-Sabu Seret 3 Warga India di Karimun P-21

KabarAnambas.com TamjungPinang – Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau atau Kajati Kepri, Teguh Subroto, SH, MH menytaakan berkas perkara narkotika 106 kilogram sabu-sabu yang menyeret 3 warga India di Kabupaten Karimun P-21 alias lengkap. Tiga warga India berinsial Rm, Sd dan Gv sebelumnya ditangkap karena menguasai, memiliki atau membawa tanpa izin narkotika dalam sebuah kapal ketika […]

PT Timah Berdayakan Perempuan Pesisir di Karimun untuk Kuatkan Ketahanan Pangan Melalui Pertanian Hidroponik.

KabarAnambas.com  Karimun – Dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan sekaligus menggerakkan ekonomi perempuan di wilayah pesisir, PT Timah terus berkomitmen mendukung pemberdayaan masyarakat melalui program-program berkelanjutan. Salah satu inisiatif yang diambil perusahaan pertambangan ini adalah memberdayakan kelompok perempuan pesisir untuk bertani dengan sistem hidroponik. Rabu (16/10/2024). Bekerja sama dengan Kelompok Hidroponik Lanjut Bestari di Desa Sawang […]

Kasus Kecelakaan di Karimun Tewaskan Pemotor Selesai Lewat Restorative Justice

KabarAnambas.com TanjungPinang – Kecelakaan di Karimun yang menewaskan seorang pengendara bermotor berakhir restorative justice. Keputusan menghentikan proses penuntutan perkara lakalantas di Karimun itu setelah Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Teguh Subroto, S.H., M.H ekspos perkara tersebut kepada Direktur Tindak Pidana Orang dan Harta Benda (OHARDA) pada Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum Kejaksaan Agung RI Nanang […]

Beri Penyuluhan Hukum, Kajati Kepri Sambangi Masyarakat Door to Door

KabarAnambas.com Karimun – Kepala Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau Teguh Subroto, SH., MH., melaksanakan kegiatan program Penyuluhan hukum dari Pintu ke Pintu (Door to Door) bagi kalangan masyarakat miskin dan rentan yang didampingi Asisten Intelijen Tengku Firdaus, SH., MH., Asisten Pembinaan Atik R. Ambarsari,SH.,MH, Kajari Karimun Dr. Priyambudi, SH., MH., Kasi Penkum Kejati Kepri Denny Anteng […]

Ditpolairud Polda Kepri Berhasil Amankan Pelaku Penampungan PMI Non Prosedural

KabarAnambas.com Karimun – Tim Si Intelair Subdit Gakkum Ditpolairud Polda Kepri berhasil mengamankan seorang Pelaku penampungan PMI Non Prosedural dan menyelamatkan 5 (lima) orang calon PMI yang berasal dari Lombok yang akan diberangkatkan ke Negara Malaysia melalui jalur tidak resmi. Sabtu (27/4/2024). Pengungkapan kasus penampungan PMI secara Non Prosedural ini berdasarkan pengembangan pada kasus sebelumnya […]

PT Timah Tbk Serahkan Bantuan Alat Tangkap Untuk KUB Titihan Muhibah Kelurahan Sawang

KabarAnambas.com SAWANG — KUB Titihan Muhibah, Kelurahan Sawang, Kecamatan Kundur Barat, Kabupaten Karimun menerima bantuan jaring dari PT Timah Tbk. Bantuan alat tangkap ini diharapkan dapat meningkatkan hasil tangkapan nelayan.Sebelumnya, PT Timah Tbk juga menyerahkan bantuan jaring ikan untuk KUB Bintang Timur Bersinar Mukalimus, Kelurahan Sawang dan KUB Sungai Daud Mengkuse, Desa Sawang Selatan.Ketua KUB […]

More posts