Dankodiklat TNI AD Tinjau Rangkaian Latihan Ancab di Natuna, Kasdam XIX/TT Turut Mendampingi
KabarAnambas.com Natuna – Dankodiklat TNI AD Letjen TNI Mochammad Hasan melaksanakan peninjauan menyeluruh terhadap berbagai titik pelaksanaan Latihan Antar Kecabangan (Ancab) di wilayah Natuna. Dalam kegiatan ini, beliau didampingi oleh Kasdam XIX/Tuanku Tambusai Brigjen TNI Rudi Hermawan, S.E., M.M., beserta Dirlat Kodiklatad, Pabansismetlat, Pabanopslat, dan Asops Kasdam XIX/TT,Rabu 19/11/25. Peninjauan diawali dengan melihat langsung kinerja […]











